Rumput Liar

RUMPUT LIAR
Puisi Recky Fernande

Kusapa dedaunan yang bergoyang
Ku sapa hamparan jalanan –jalanan liar
Di mana ka pelatan bangsa ku berada?
Takkala ku berpikir dalam ilusi –ilusi ku

Apakah negeri ini dapat berubah ?
Wahai rumput liar yang bergoyang.
Dikau yang slalu terinjak –injak
Di tengah keputusan –keputusan mereka ,
Para pelakon negeri ini....

Wahai rumput liar yang bergoyang
Dimana ka,hembusan –hembusan angin mu,
Mari ,hembuskan itu....hembuskan itu,

Wahai rumput liar yang bergoyang
Ku tak ingin meliat mereka sengsara ,
Meratap ,kepilauan di tengah pesta penindasan
Oleh mereka sang pengambil kebijakan

MAKASSAR
09-04-2012